1. Proses imigrasi masuk
Proses imigrasi masuk ke Saudi maupun ke luar Saudi cukup mudah dan cepat. Pada saat tiba di Terminal Haji, kami menunggu sekitar 2 jam sampai diperbolehkan antri imigrasi, Antri imigrasi antara laki-laki dan perempuan dipisah, Paspor dicap tanpa ada proses tanya jawab. Setelah imigrasi mencari bagasi yang sudah teratur rapi sesuai dengan penerbangan. Upayakan bagasi dilabel atau ditandai biar mudah ketemu. Kemudian keluar mencari penjemput kita.
2. Proses imigrasi keluar
Continue reading