Asia
-
50
Banyak yang kepingin tau saya sudah kemana saja dan sudah berapa negara yang dikunjungi. Saya pikir sudah lebih 50 negara ternyata belum. Baru touchdown ke 45 negara. Itu berarti masih ada 150 negara lagi yang menanti untuk di kunjungi. Mudah-mudahan panjang umur, diberikan kesehatan prima dan gak terlalu ngotot juga harus dikunjungi semuanya. Sedapatnya ajalah. Continue reading
-
A day in Singapore
Penerbangan kita Jakarta-Singapore di reschedule. Yang tadinya jam 18 menjadi jam 11 pagi. Itu berarti hari itu saya harus terhitung cuti dan berarti pula ada kesempatan jalan-jalan di Singapore selama kurang lebih 10jam. Saya sempat perhatikan tiket yang saya beli di tiket.com ada keterangan tidak termasuk makanan. Tanda tanya nih, apakah karena tiket Singapore Airlines Continue reading
-
Bursa Teleferik
Di pesawat Jakarta-Istanbul kami bertemu dengan rombongan travel dari Indonesia, mereka bilang rencananya begitu tiba mereka akan langsung diajak main salju di tempat yang gak jauh dari Istanbul. Saya sendiri gak tau tempatnya apa, yah maklum riset mengenai tempat apa saja di Istanbul gak terlalu mendalam. Pokoknya cuman kasih jatah nginap Istanbul 3 malam Continue reading
-
Tips seharian main di Universal Studio Singapore 2022
Gak lengkap ke Singapore tanpa main ke Universal Studio Singapore (USS). Apalagi ada si bocil umur 4 tahun yang pengen diajak menikmati excitement USS untuk pertama kalinya. Kakak-kakaknya udah pernah 2x main di USS. Saya baru sekali kesana dan pernah satu kali saya hanya mengantarkan Pak suami dan anak sampai pintu gerbang USS. Mereka bermain Continue reading
-
Good to be back again (Singapore)
Berulang-ulang kali saya mengecek persyaratan masuk Singapore, kuatir ada yang terlewat. Kuatir ada hal-hal yang bikin gagal masuk Singapore secara ini perjalanan pertama saya dan anak-anak keluar negeri di masa pandemi dan kuatir rugi banyak kalo gagal. Rasanya seperti baru pertama kali ke luar negeri, hehehe. Dan anak-anak sangat menunggu moment ini. Setelah memastikan berulang-ulang, baru Continue reading
-
Nepal van Java
Saya mendarat ke Surabaya lagi. Kali ini untuk menghadiri acara nikahan rekan sekantor. Udah janji sama Sofar untuk datang kesana. Waktu itu lagi tinggi-tingginya kasus Omicron yang bikin rekan kantor dan keluarganya banyak yang harus isoman. Padahal niatnya pengen ke Surabaya rame-rame. Saya baru selesai isoman di Makassar kurang lebih 2 minggu waktu itu. Ya Continue reading
-
Pilihan makan-makan halal di Hanoi
Salah satu yang wajib diriset sebelum berangkat adalah rencana makan dimana. Jalan jalan ke negara yang sedikit populasi Muslim seperti Vietnam tentunya tantangan terbesar adalah menemukan makanan yang halal. Hasil riset itu akan menentukan apakah kita bawa bekal saja atau nyari makan di sana saja. Dan biasanya juga menentukan dimana kita nginap. Karena kita cuman Continue reading
-
Liburan ke Hanoi, enaknya kemana aja?
Temple of Literature Hanoi adalah kota kedua di Vietnam yang saya kunjungi. Ho Chi Minh pernah saya kunjungi 10 tahun lalu. Baca disini. Waktu itu ngetrip bersama teman-teman satu angkatan masuk kantor yaitu Delta 2000 merayakan 10 tahun kami bergabung di kantor ini. Masih banyak kota-kota di Vietnam yang menarik hati seperti Da Nang, Nha Continue reading
-
Explore Halong Bay
Saya pernah baca artikel judul 10 places to visit before you die, salah satunya Ha Long Bay. Inilah yang bikin penasaran. Masa iya sih, Indonesia kalah kecantikan alamnya. Indonesia ada Bali, Labuan Bajo, Raja Ampat, Sumba dan lain sebagainya. Baru kesampaian ke Ha Long Bay di awal tahun ini. Dari Hanoi jaraknya sekitar 172km dan Continue reading
-
Liburan tipis-tipis ke Hanoi
Perjalanan ke Hanoi ini merupakan tabungan tiket terakhir di tahun ini. Bersyukur gak ada tabungan tiket yang lain karena bulan Feb 20 sudah memasuki masa pre pandemi Covid-19 yang bikin kita di rumah aja. Gak perlu pusing-pusing soal tiket yang perlu di refund atau di reschedule. Akhir tahun lalu itu nyaris beli tiket pesawat tujuan Continue reading
